HUBUNGAN TINGKAT PSIKIS DENGAN TINGKATAN MEROKOK SISWA SMA PERSATUAN TULANGAN KAB SIDOARJO

RAKHMAWATI, FITRIA (2008) HUBUNGAN TINGKAT PSIKIS DENGAN TINGKATAN MEROKOK SISWA SMA PERSATUAN TULANGAN KAB SIDOARJO. [Undergraduate Thesis]

[img]
Preview
PDF
KT01228_abstract.pdf

Download (434kB) | Preview
Official URL: http://digilib.unusa.ac.id/data_pustaka-6875.html

Abstract

Masa remaja merupak:an fase penyesuaian diri untuk lepas dari ketergantungan orang tua ke arah mandiri yang dilalui dengan penuh konflik. Dalam mencari identitas diri, remaja rnudah dipengaruhi oleh lingkungan. Apabila gaga! mengembangkan identitasnya, mak:a rernaja ak:an kehilangan arah yang berdampak pada pengembangan perilaku yang menyirnpang dan kebiasaan yang tidak sehat seperti tindakan merokok. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis hubungan tingkat stres pikis dengan tingkatan merokok siswa SMA Persatuan Tulangan Kabupaten Sidoarjo. Desain penelitian ini adalah analitik dengan pendekatan cross sectional. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh siswa laki-Iaki SMA Persatuan Tulangan Kabupaten Sidoarjo sebanyak 193 siswa. Dari 193 siswa dilakukan screening ditemukan 131 responden. Sesuai dengan rumus penghitungan besar sampel, didapatkan 79 responden yang diambil secara stratified random selanjutnya dilakukan uji analisis dengan bantuan software SPSS dengan teknik uji Spearmen correlation. Berdasarkan hasil analisis dengan uji Spearmen correlation menunjukkan hasil nilai p pada tingkat significant 0.05 adalah 0,247 yang berarti HO diterima. Kesimpulan dari penelitian ini adalah tidak ada hubungan tingkat stres psikis dengan tingkatan merokok siswa SMA Persatuan Tulangan Kabupaten Sidoarjo. Diharapkan bagi pihak sekolah untuk meningkatkan Iingkungan sosial sekolah yang kondusif serta meningkatkan kegiatan sekolah yang positif agar terbentuk kepribadian yang sehat bagi anak: didik.

Item Type: Undergraduate Thesis
Uncontrolled Keywords: Stres Psikis, Merokok
Subjects: R Medicine > RC Internal medicine > RC435-571 Psychiatry
Divisions: Faculty of Nursing and Midwifery > Program Study of Diploma III Nursing
Depositing User: Mr. . Adit
Date Deposited: 20 Mar 2019 09:07
Last Modified: 20 Mar 2019 09:07
URI: http://repository.unusa.ac.id/id/eprint/3874

Actions (login required)

View Item View Item