ASUHAN KEPERAWATAN LANSIA DENGAN MASALAH NYERI AKUT PADA PENDERITA GOUT ARTRITIS DI POSYANDU LANSIA RW 07 KELURAHAN WONOKUSUMO KECAMATAN SEMAMPIR SURABAYA

HERIANDI, . (2018) ASUHAN KEPERAWATAN LANSIA DENGAN MASALAH NYERI AKUT PADA PENDERITA GOUT ARTRITIS DI POSYANDU LANSIA RW 07 KELURAHAN WONOKUSUMO KECAMATAN SEMAMPIR SURABAYA. [Undergraduate Thesis]

[img]
Preview
PDF
KT-KP-180057_abstract.pdf

Download (749kB) | Preview
Official URL: http://digilib.unusa.ac.id/data_pustaka-19785.html

Abstract

Nyeri adalah perasaan yang tidak nyaman, baik ringan maupun berat dan hanya orang yang mengalami yang dapat menjelaskan dan mengevaluasi perasaan tersebut.Tujuan penelitian ini adalah melaksanakan asuhan keperawatan pada klien yang mengalami gout dengan nyeri di Posyandu Lansia RW 07 Wonokusumo Kecamatan Semampir Surabaya. Penelitian ini dilakukan dengan deskriptif pendekatan studi kasus. pengumpulan data dilakukan pada dua klien yaitu Ny.S dan Ny.P, menggunakan teknik wawancara observasi, pemeriksaan fisik, studi dokumen, instrument asuhan keperawatan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa kedua klien mengalami nyeri. Setelah dilakukan asuhan keperawatan 4 hari nyeri dapat teratasi, dengan menggunakan perhitungan skala nyeri dari 1 sampai 10. Kriteria hasil didapatkan pada klien Ny. S dengan skala nyeri awal 3 dan setelah dilakukan tindakan keperawatan menjadi . Sedangkan klien Ny.P dengan skala nyeri awal 4 dan setelah dilakukan tindakan keperawatan menjadi 2 dari kedua pasien tampak tenang dan mampu melakukan tehnik non farmakologi dan mengkonsumsi obat analgesik. Kesimpulan dari studi kasus selama 4 kali kunjungan pada Ny.S dan Ny. P dengan nyeri akut adalah masalah teratasi dengan tujuan dan kriteria yang diharapkan. Diharapkan keluarga Ny. S dan Ny. P mampu manajemen nyeri yang telah di ajarkan pada pasien agar pasien mampu mengatasi nyeri yang sama.

Item Type: Undergraduate Thesis
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDKEmail
Thesis advisorZahroh, ChilyatizNIDN0710018401chilyatiz@unusa.ac.id
Uncontrolled Keywords: Gout, Nyeri Akut.
Subjects: R Medicine > RC Internal medicine > RC952-954.6 Geriatrics
Divisions: Faculty of Nursing and Midwifery > Program Study of Diploma III Nursing
Depositing User: Mr. . Bagas
Date Deposited: 03 May 2019 03:03
Last Modified: 06 Dec 2021 07:16
URI: http://repository.unusa.ac.id/id/eprint/4311

Actions (login required)

View Item View Item