ASUHAN KEPERAWATAN Ny. J DAN Tn. B DENGAN MASALAH PEMELIHARAAN KESEHATAN TIDAK EFEKTIF PADA PENDERITA TBC PARU DIPUSKESMAS ASEMROWO SURABAYA

RUSMAWATI, WIWIK (2019) ASUHAN KEPERAWATAN Ny. J DAN Tn. B DENGAN MASALAH PEMELIHARAAN KESEHATAN TIDAK EFEKTIF PADA PENDERITA TBC PARU DIPUSKESMAS ASEMROWO SURABAYA. [Undergraduate Thesis]

[img]
Preview
PDF
KT-KP-190003_abstract.pdf

Download (813kB) | Preview
Official URL: http://digilib.unusa.ac.id/data_pustaka-21663.html

Abstract

Tuberkulosis Paru (TBC) dikenal sebagai masalah kesehatan didunia yang paling penting karena sebagian besar kasus TBC ini 95 % terjadi kematian. TBC penyakit infeksi yang sudah sangat lama dikenal manusia, dengan dihubungkan tempat tinggal daerah, serta lingkungan yang padat. Untuk memberikan asuhan keperawatan keluarga Ny.Jdan Tn B khususnya pada Ny. J dan Tn B dengan Tuberkulosis di Puskesmas Asemrowo Surabaya yang dilakukan dengan metode pendekatan pemecahan masalah secara komprehensif dan diperoleh pengalaman nyata dalam penerapan asuhan keperawatan dengan melakukan pengkajian pada keluarga khususnya pada keluarga TBC, mengidentifkasi diagnose keperawatan pada keluarga TBC, menyusun intervensi keperawatan pada keluarga TBC, melakukan evaluasi keperawatan pada keluarga TBC. Setelah dilakukan asuhan keperawatan selana 4kali kunjungan didapatkan hasil pasien sudah mengerti tentang TBC yaitu penyakit yang disebabkan oleh kuman, cara penularan penyakit TBC,pengetahuan tentang pencegahan TBC juga meningkat. Masalah kesehatan yang muncul pada keluarga Ny. J dan Tn B akibat ketidak efrektifan keluarga merawat anggota keluarga yang sakit, ketidak efektifan keluarga mengenal masalah kesehatan penyakit TBC, ketidak efektifan keluarga menentukan keputusan yang tepat untuk menangani masalah pemeliharaan rumah keluarga dan untuk mencapai keberhasilan keperawatan maka perlu menjalin kerjasama yang baik dengan keluarga untuk meningkatkan kesehatan keluarga.

Item Type: Undergraduate Thesis
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDKEmail
Thesis advisorNURJANAH, SITINIDN0715057605nungj@unusa.ac.id
Uncontrolled Keywords: Tuberkulosis (TBC), Ketidak efektifan pemeliharaan kesehatan
Subjects: R Medicine > RC Internal medicine > RC306-320.5 Tuberculosis
Divisions: Faculty of Nursing and Midwifery > Program Study of Diploma III Nursing
Depositing User: Mr. . Bagas
Date Deposited: 16 May 2019 02:17
Last Modified: 05 May 2020 04:23
URI: http://repository.unusa.ac.id/id/eprint/4661

Actions (login required)

View Item View Item