PENERAPAN PEMBERIAN SEDUHAN TEH ROSELLA (HISBISCUS SABDARIFFA LINN) PADA LANSIA PENDERITA HIPERTENSI DENGAN MASALAH KEPERAWATAN NYERI KRONIS DI UPT PANTI WERDHA MOJOPAHIT MOJOKERTO

YULIANI, FIRTIKA (2018) PENERAPAN PEMBERIAN SEDUHAN TEH ROSELLA (HISBISCUS SABDARIFFA LINN) PADA LANSIA PENDERITA HIPERTENSI DENGAN MASALAH KEPERAWATAN NYERI KRONIS DI UPT PANTI WERDHA MOJOPAHIT MOJOKERTO. [Undergraduate Thesis]

[img]
Preview
PDF
KT-NS-180009_abstract.pdf

Download (360kB) | Preview
Official URL: http://digilib.unusa.ac.id/data_pustaka-19913.html

Abstract

Hipertensi pada lansia dapat menyebabkan nyeri kepala sehingga muncul masalah kepewatan prioritas dengan nyeri kronis Penyakit ini sebaiknya dikendalikan untuk mencegah komplikasi lebih jauh. Teh Rosella kemungkinan dapat digunakan sebagai terapi komplementer pasien lansia dengan hipertensi. Penerapan ini bertujuan untuk mengetahui intervensi keperawatan pemberian seduhan teh rosella pada lansia penderita hipertensi dengan masalah keperawatan nyeri kronis. Metode pengumpulan data yaitu deskriptif dengan rancangan studi kasus. Subjektif penelitian pada 1 pasien lansia penderita hipertensi dengan masalah keperawatan nyeri kronis. Penerapan dilakukan dengan pengkajian, analisa data, intervensi, implementasi dan evaluasi. Hasil pelaksanaan asuhan keperawatan dengan pemberian seduhan teh rosella ini didapatkan masalah teratasi dengan nyeri terkontrol dari skala nyeri 5 (nyeri sedang) menjasi skala 1 (tidak nyeri) dan mengambil tindakan distraksi dari skala 2 menjadi skala 5. Simpulan dari studi kasus ini adalah penerapan pemberian seduhan teh rosella membuktikan bahwa terjadi penurunan tingkat nyeri kepala. Diharapkan intervensi untuk lansia penderita hipertensi dengan nyeri kepala yaitu dengan cara pemberian seduhan teh rosella yang selain dilakukan berdampingan sebagai pilihan terapi pendukung seperti terapi komplementer teh rosella.

Item Type: Undergraduate Thesis
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDKEmail
Thesis advisorSoleha, UmdatusNIDN0701087604umdatus@unusa.ac.id
Uncontrolled Keywords: Tingkat nyeri kepala, pemberian seduhan teh rosella.
Subjects: R Medicine > RC Internal medicine > RC581-951 Specialties of internal medicine
Divisions: Faculty of Nursing and Midwifery > Program Study of Nursing Profession
Depositing User: Mr. . Bagas
Date Deposited: 29 May 2019 04:17
Last Modified: 06 Dec 2021 08:38
URI: http://repository.unusa.ac.id/id/eprint/4929

Actions (login required)

View Item View Item