STUDI TINGKAT KECEMASAN AKIBAT PERUBAHAN FISIK PADA LANSIA DI DESA KETAPANG DAYA KECAMATAN KETAPANG SAMPANG MADURA

SOLEHAH, . (2006) STUDI TINGKAT KECEMASAN AKIBAT PERUBAHAN FISIK PADA LANSIA DI DESA KETAPANG DAYA KECAMATAN KETAPANG SAMPANG MADURA. [Undergraduate Thesis]

[img]
Preview
PDF
KT-KP-140171_abstract.pdf

Download (445kB) | Preview
Official URL: http://digilib.unusa.ac.id/data_pustaka-11032.html

Abstract

Lansia merupakan fase akhir dari siklus hidup manusia seiring dengan bertanbahnya usia maka masalah banyak terjadi baik fisik maupun psikologi. Salah satu masalah yang muncul pada lansia adalah terjadinya proses penuaan. Perubahan fisik, kecemasan, kecekatan dan kelemahan merupakan proses menua yang menunjukkan bahwa pembelahan sel lebih lanjut terjadi untuk pertumbuhan dan perbaikanjaringan sesuai dengan berkurangnya umur. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui tingkat kecemasan akibat perubahan fisik pada lansia. Jenis penelitian ini adalah deskriptif dengan populasi berjumlah 250 penduduk yang usianya 65 tahun keatas di Desa Ketapang Daya Sampang dengan sampel diambil dari lansia yang berumur 65 tahun keatas sesuai dengan kriteria inklusi di Desa Ketapang Sampang. Besar sampel dalam penelitian ini adalah sebanyak 25 responden, sedangkan sampling yang digunakan adalah purposive sampling. Adapun penyajian dalam peneliti data menggunakan tabel (prosentase). Hasil data yang diperoleh cemas ringan jumlah 9 responden dengan prosentase (36%), cemas sedang jumlah 12 responden dengan prosentase (48%) dan cemas berat berjumlah 4 responden dengan prosentase (16%). hasil yang diperoleh dalam penelitian ini diketahui bahwa tingkat kecemasan akibat perubahan fisik pada lansia sebagian besar mengalami kecemasan sedang. Berdasarkan cara-cara untuk menekan derajat kecemasan hingga tidak ada yang menjadi tujuan basil maksimal.

Item Type: Undergraduate Thesis
Uncontrolled Keywords: Kecemasan
Subjects: R Medicine > RC Internal medicine > RC952-954.6 Geriatrics
Divisions: Faculty of Nursing and Midwifery > Program Study of Diploma III Nursing
Depositing User: Mr. . Bagas
Date Deposited: 13 Jun 2019 02:17
Last Modified: 13 Jun 2019 02:17
URI: http://repository.unusa.ac.id/id/eprint/4980

Actions (login required)

View Item View Item