ASUHAN KEBIDANAN KOMPREHENSIF PADA NY.S DI PMB SRI UMI WAHJU DJATI SURABAYA

NABILLAH, RIZMA (2019) ASUHAN KEBIDANAN KOMPREHENSIF PADA NY.S DI PMB SRI UMI WAHJU DJATI SURABAYA. [Undergraduate Thesis]

[img]
Preview
PDF
KT-BD-190040_abstract.pdf

Download (712kB) | Preview
Official URL: http://digilib.unusa.ac.id/data_pustaka-22634.html

Abstract

Angka kematian ibu (AKI) dan angka kematian bayi (AKB) di Indonesia masih terbilang sangat tinggi. Tingginya angka kematian terutama kematian ibu dan kematian bayi menunnjukan masih rendahnya kualitas pelayanan kesehatan. Oleh karena itu laporan tugas akhir ini bertujuan untuk memberikan asuhan kebidanan secara continuity of care pada ibu hamil, bersalin, masa nifas, bayi baru lahir, keluarga berencana dengan menggunakan manajemen kebidanan Metode peneletian ini menggunakan metode study kasus dengan pedekatan Continuity Of Care. Bertempat di PMB Sri Umi Wahju Djati Surabaya penatalaksanaan dimulai tanggal 19 Maret sampai 16 Mei 2019. Dengan menggunakan metode pengumpulan data primer dan sekunder. Hasil asuhan kebidanan pada kunjungan kehamilan dilakukan sebanyak 3 kali, asuhan persalinan 1 kali, kunjungan masa nifas sebanyak 4 kali, kunjungan bayi baru lahir sebanyak 4 kali, dan kunjungan KB sebanyak 2 kali. Total asuhan kebidanan yang diberikan mulai hamil trimester III sampai KB sebanyak 14 kali Hasil asuhan kebidanan pada Ny. “S” pada kehamilan didapatkan keluhan sakit punggung, dan ketidaknyamanan perut terasa kenceng-kenceng, diberikan asuhan agar pasien istirahat. Persalinan berjalan fisiologis dengan tidak ada penyulit dan komplikasi. Setelah rangkaian Asuhan Kebidanan yang diberikan pada Ny “S” dimulai dari hamil hingga keluarga berencana dapat disimpulkan hasil pemeriksaan dalam batas normal dan diharapkan klien dapat menerapkan Asuhan Kebidanan yang telah diberikan. Sehingga, ibu dan bayi dapat terhindar dari komplikasi dan kematian.

Item Type: Undergraduate Thesis
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDKEmail
Thesis advisorMunjidah, AnnifNIDN0704068501annifmunjidah@unusa.ac.id
Subjects: R Medicine > RG Gynecology and obstetrics > RG1-991 Gynecology and obstetrics
Divisions: Faculty of Nursing and Midwifery > Program Study of Diploma III Midwifery
Depositing User: Mr. . Bagas
Date Deposited: 06 Sep 2019 07:46
Last Modified: 03 Dec 2021 06:54
URI: http://repository.unusa.ac.id/id/eprint/5588

Actions (login required)

View Item View Item