PENERAPAN TOILET TRAINING (METODE SANTAI) TERHADAP FREKUENSI ENURESIS PADA ANAK USIA TODDLER 3 TAHUN DENGAN MASALAH KEPERAWATAN PERILAKU KESEHATAN CENDERUNG BERESIKO DI DESA GEMURUNG KECAMATAN GEDANGAN SIDOARJO

ISLAMIYAH, KHOIRUN NIKMATIL (2019) PENERAPAN TOILET TRAINING (METODE SANTAI) TERHADAP FREKUENSI ENURESIS PADA ANAK USIA TODDLER 3 TAHUN DENGAN MASALAH KEPERAWATAN PERILAKU KESEHATAN CENDERUNG BERESIKO DI DESA GEMURUNG KECAMATAN GEDANGAN SIDOARJO. [Undergraduate Thesis]

[img]
Preview
PDF
KT-NS-190076_abstract.pdf

Download (846kB) | Preview
Official URL: http://digilib.unusa.ac.id/data_pustaka-23206.html

Abstract

Enuresis (mengompol) masih banyak dimasyarakat karena orang tua belum optimal menerapkan dan melatih toilet training pada anak. Keberhasilan toilet training juga dipengaruhi peran orang tua, banyak orang tua yang tidak mengetahui bagaimana cara melakukan toilet training dengan baik dan benar padahal ini sangat penting untuk mencapai keberhasilan toiet training. Tujuan penelitian mengetahui penerapan toilet training (metode santai) terhadap frekuensi enuresis pada anak usia toddler3 Tahun Di Desa gemurung kecamatan gedangan sidoarjo. Desain penelitian menggunakan studi kasus yang dilakukan pada seorang anak An K dan An P usia toddler umur 3 tahun dengan masalah keperawatan perilaku kesehatan cenderung beresiko, Penelitian dilakukan di desa gemurung kecamatan gedangan sidoarjo. Metode pengumpulan data dengan melakukan wawancara keluarga, dan pemeriksaan fisik kemudian untuk penerapannya dilakukan selama 5 hari Hasil yang didapatkan setelah penerapan asuhan keperawatan keluarga selama 5 hari pada kedua keluarga didapatkan dari lima tugas keluarga dan keluarga An K dapat tercapai 4 tugas keluarga sedangkan An P 5 tugas keluarga tercapai pertama keluarga mampu mengenal masalah, kedua keluarga mampu memutuskan untuk merawat anggota yang sakit, ketiga keluarga mampu merawat anggota yang sakit, keempat keluarga mampu memodifikasi lingkungan, keluarga mampu memodifikasi lingkungan. Simpulan dari studi kasus ini, penerapan toilet training pada anak usia toddler usia 3 tahun di desa gemurung kecamatan gedangan sidoarjo,keluarga mampu menerapkan tentang toilet training sehingga kejadian enuresis (mengompol) menurun.

Item Type: Undergraduate Thesis
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDKEmail
Thesis advisorFIRDAUS, .NIDN0713016904firdaus@unusa.ac.id
Uncontrolled Keywords: Toilet Training, Enuresis (mengompol)
Subjects: R Medicine > RA Public aspects of medicine > RA773-788 Personal health and hygiene
Divisions: Faculty of Nursing and Midwifery > Program Study of Nursing Profession
Depositing User: Mr. . Bagas
Date Deposited: 23 May 2020 08:38
Last Modified: 23 May 2020 08:38
URI: http://repository.unusa.ac.id/id/eprint/6027

Actions (login required)

View Item View Item