EFEKTIVITAS TERAPI SIKLOSPORIN TERHADAP PENURUNAN ANGKA MORTALITAS PADA PASIEN SINDROM STEVENS-JOHNSON DAN NEKROLISIS EPIDERMAL TOKSIK

RAHMAWATI, RIMA ISNA (2021) EFEKTIVITAS TERAPI SIKLOSPORIN TERHADAP PENURUNAN ANGKA MORTALITAS PADA PASIEN SINDROM STEVENS-JOHNSON DAN NEKROLISIS EPIDERMAL TOKSIK. [Undergraduate Thesis]

[img]
Preview
PDF
SR-DR-210007_abstract.pdf

Download (448kB) | Preview
Official URL: http://digilib.unusa.ac.id/data_pustaka-29010.html

Abstract

Latar Belakang: Sindrom Stevens-Johnson (SSJ) dan Nekrolisis Epidermal (NET) merupakan penyakit langka namun memiliki angka kematian yang tinggi di seluruh dunia. Menurut penelitian sebelumnya, Siklosporin memiliki efek bermanfaat sebagai tatalaksana pasien SSJ dan NET. Tujuan: Untuk mengetahui efektivitas Siklosporin dalam menurunkan angka mortalitas pada SSJ dan NET. Metode: Systematic literature review (SLR) ini menggunakan data dari PubMed, ScienceDirect dan Google Scholar dengan kata kunci MeSH term (((((effectivity) AND (cyclosporine)) AND (mortality)) AND (Stevens-Johnson syndrome)) OR (toxic epidermal necrolysis)) OR (SJS/TEN) yang dipublikasi dalam sepuluh tahun terakhir. SLR ini menggunakan lima jurnal setelah melalui proses skrining. Hasil: SSJ dan NET sering terjadi pada dekade ketiga sampai keenam tanpa dipengaruhi kecenderungan terhadap jenis kelamin tertentu. Siklosporin memiliki efek mempercepat waktu re-epitelisasi dan lama rawat inap melalui mekanisme Siklosporin dalam menghambat sel T sitotoksik dan Kalsineurin. Standardized Mortality Ratio (SMR) pada kelompok Siklosporin lebih rendah dibandingkan terapi lain yang digunakan untuk mengelola pasien SSJ dan NET. Kesimpulan: Siklosporin efektif untuk menurunkan angka mortalitas pada pasien SJS dan NET.

Item Type: Undergraduate Thesis
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDKEmail
Thesis advisorSinantryana W, Meidyta Sinantryana WNIDN0707058502drmemed_dyta@unusa.ac.id
Thesis advisorBintarti, Tri WahyuniNIDN0719068903bintarti_tri@unusa.ac.id
Uncontrolled Keywords: Siklosporin, SSJ dan NET, mortalitas
Subjects: R Medicine > RA Public aspects of medicine > RA440-440.87 Study and teaching. Research
Divisions: Faculty of Medicine > Program Study of Medicine
Depositing User: Mrs. . Aidah
Date Deposited: 17 Jan 2022 08:29
Last Modified: 17 Jan 2022 08:29
URI: http://repository.unusa.ac.id/id/eprint/6849

Actions (login required)

View Item View Item