GITA, MIRA NIRMALA
(2021)
STUDI PADA PENGGUNAAN KEMBALI APLIKASI TOKOPEDIA: KEAMANAN, PRIVASI, KEPERCAYAAN DAN PERCEIVED VALUE.
[Undergraduate Thesis]
Abstract
Keamanan,privasi,perceived value dan kepepercayaan merupakan salah satu unsur penting dalam keinginan pwnggunaan kembali sebuah aplikasi e-commerce. Semakin rendahnya keamanan ,privasi,perceived value dan kepepercayaan seseorang konsumen atkan memicu berkurangnya penggunaan kembali sebuah aplikasi e-commerece karena memiliki banyak opsi lain disisinya.Penelitian ini bertujuan menganalisis hubungan anatara keamanan ,privasi,perceived value dan kepepercayaan terhadap niat menggunakan kembali aplikasi e-commerece.Subjek pada penelitian ini adalah konsumen yang telah melakukan transaksi melalui aplikasi tokopedia minimal satu kali denngan menggunakan teknik purposive sampling .Metode pengumpulan dengan cara menyebarkan kuesioner secara online melalui google form dan dianalisis menggunakan metode partial least square (PLS) dengan aplikasi SmartPLS 3.3. Total responden pada penelitian ini sebanyak 242 orang.Hasil penelitian menunjukkan keamanan dan privasiberpengaruh positif signifikan terhadap perceived value dan kepercayaan ,kemudahan perceived value berperan positif signifikan terhadap niat menggunakan kembali ,sedangkan pengaruh kepercayaan terhadap niat kembali adalah positif namun tidak signifikan.
Actions (login required)
|
View Item |