PENERAPAN TERAPI BERMAIN PUZZLE PADA PASIEN DHF DENGAN MASALAH KEPERAWATAN (ANSIETAS) HOSPITALISASI DI RUANG MELATI RUMAH SAKIT ISLAM JEMURSARI SURABAYA

CHORIQA, AYU (2020) PENERAPAN TERAPI BERMAIN PUZZLE PADA PASIEN DHF DENGAN MASALAH KEPERAWATAN (ANSIETAS) HOSPITALISASI DI RUANG MELATI RUMAH SAKIT ISLAM JEMURSARI SURABAYA. [Undergraduate Thesis]

[img]
Preview
PDF
KT-NS-200087_abstract.pdf

Download (247kB) | Preview
Official URL: http://digilib.unusa.ac.id/data_pustaka-27369.html

Abstract

Anakusia prasekolah memiliki peluang besar untuk mengalami masalah kesehatan jika dikaitkan dengan respon imun dan kekuatan pertahanan dirinya yang belum optimal membuat anak mengalami suatu penyakit yang biasanya sering terjadi yaitu seperti demam tinggi. Penyakit DHF merupakan penyakit yang sering menyerang pada anak-anak dimana gejala awal yaitu mengalami demam tinggi atau hipertermi dimana DHF ini di sebakan oeh virus dengue yang ditularkan melalui gigitan nyamuk Aedes Aegepty pada anak. Metode penelitian dalam karya ilmiah ini menggunakan metode kasus dengan subyek yang diteliti sebanyak 2 pasien dengan masalah keperawatan Ansietas dengan diagnosa medis DHF. Penelitian ini dilakukan di Ruang Melati Rumah Sakit Islam Jemursari Surabaya selama 3 hari dengan metode pengumpulan data meliputi pengkajian pada tanggal 14 April – 17 April 2020, menentukan asuhan keperawatan pada pasien dan pemberian terapi bermain puzzle untuk mengatasi ansietas. Dimana puzzle yang digunakan adalah puzzle kontruksi yang cocok digunakan dalam tahap usia anak 3 tahun yang bertujuan untuk menurunkan Ansietas pada hospitalisasi. Hasil penelitian ini dengan menggunakan taylor manifest anxiety scale( TMAS) dengan menggunakan terapi bermain dalam waktu 15 menit dalam sehari 2 kali di dapatkan hasil pada intervensi keperawatan adalah kecemasan anak sudah mulai menurun dan anak mulai percaya diri dan tidak rewel dalam di berikan tindakan infasive guna untuk proses kesembuhan anak dalam Hospitaisasi. Penulis selanjutnya juga dapat melakukan intervensi keperawatan ini kepada pasien lainnya yang memiki masalah serupa sebagai bahan perbendingan dalam menganalisis keefektifan intervensi. Dengan menggunakan terapi bermain puzzle untuk menurunkan kecemasan.

Item Type: Undergraduate Thesis
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDKEmail
UNSPECIFIEDFirdaus, .NIDN0713016904firdaus@unusa.ac.id
Uncontrolled Keywords: Kata Kunci :Terapi Bermain Puzzle, Ansietas, Hospitalisasi
Subjects: R Medicine > RA Public aspects of medicine > RA790-790.95 Mental health. Mental illness prevention
Divisions: Faculty of Nursing and Midwifery > Program Study of Nursing Profession
Depositing User: Mrs. . Aidah
Date Deposited: 24 Jan 2022 03:08
Last Modified: 24 Jan 2022 03:08
URI: http://repository.unusa.ac.id/id/eprint/7794

Actions (login required)

View Item View Item