FINNANDA, BELLA AGIST (2022) ASUHAN KEBIDANAN KOMPREHENSIF PADA NY R DI KLINIK CITA SEHAT SURABAYA. [Undergraduate Thesis]
PDF
KT-BD-220031_Abstract.pdf Download (616kB) |
Abstract
Angka Kematian Ibu (AKI) di Jawa Timur pada tahun 2019 masih menjadi masalah yaitu mencapai 89,8/100.000 kelhiran hidup, angka kematian bayi (AKB) mencapai 23/1.000 kelahiran hidup, tujuan tugas akhir ini memberikan asuan kebidanan secara continuity of care pada ibu hamil, bersalin, masa nifas, bayi baru lahir dan kluarga berencana dengan menggunakan manajemen kebidanan. Metode pendekatan studi kasus yang dilakukan secara komprehensif (Continuity Of Care) di lakukan di Klinik Cita Sehat Surabaya dari tanggal 10 Juni 2022 smpai tanggal 22 Juli 2022. Dengan subjek penelitian Ny. “R” GIP0000 yang dilakukan mulai dari ibu hamil, bersalin, nifas, bayi baru lahir, KB kemudian didokumentasikan. Pengumpulan data menggunakan data sekunder melalui tatap muka dengan pasien didampingi oleh bidan. Berdasarkan Laporan Tugas Akhir pada Ny.R didapatkan hasil kunjungan sebanyak 14 kali. Pada kunjungan hamil berjalan fisiologis. Pada proses persalinan ibu mengalami kala I fase aktif memanjang. Pada kunjungan 1- 4 masa nifas didapatkan hasil pemeriksaan dalam batas normal, involusi dan laktasi berjalan dengan baik. Pada kunjungan bayi 1- 4 didapatkan hasil pemeriksaan dalam batas normal dan tidak di jumpai infeksi. Pada kunjungan KB ibu berencana menggunakan KB suntik 3 bulan. Hasil asuhan kebidanan Continuity of Care yang telah dilakukan pada Ny. R saat hamil, nifas, bayi baru lahir dan KB berlangsung fisiologis, persalinan berlangsung patologis. Diharapkan klien dapat menerapkan HE yang telah diberikan selama dilakukan asuhan kebidanan sehingga kondisi ibu dan bayi tetap sehat serta mencegah terjadinya komplikasi hingga kematian.
Item Type: | Undergraduate Thesis | ||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Contributors: |
|
||||||||
Uncontrolled Keywords: | Kehamilan, Persalinan, Nifas, Bayi Baru Lahir, Keluarga Berencana, Asuhan Kebidanan Komprehensif | ||||||||
Subjects: | R Medicine > RG Gynecology and obstetrics R Medicine > RG Gynecology and obstetrics > RG1-991 Gynecology and obstetrics |
||||||||
Divisions: | Faculty of Nursing and Midwifery > Program Study of Diploma III Midwifery | ||||||||
Depositing User: | Mr. . Adit | ||||||||
Date Deposited: | 11 Jan 2024 07:34 | ||||||||
Last Modified: | 11 Jan 2024 07:34 | ||||||||
URI: | http://repository.unusa.ac.id/id/eprint/9915 |
Actions (login required)
View Item |