LITERATURE REVIEW: POSTUR KERJA DAN KELUHAN MUSCULOSKELETAL DISORDERS PADA PEKERJA KONVEKSI BERDASARKAN METODE REBA

SURYANI, DENOK YANU DWI (2020) LITERATURE REVIEW: POSTUR KERJA DAN KELUHAN MUSCULOSKELETAL DISORDERS PADA PEKERJA KONVEKSI BERDASARKAN METODE REBA. [Undergraduate Thesis]

[img]
Preview
PDF
SR-KM-200011_abstract.pdf

Download (516kB) | Preview
Official URL: http://digilib.unusa.ac.id/data_pustaka-26733.html

Abstract

Pekerjaan konveksi merupakan salah satu industri informal, pekerjaan yang dilakukan secara manual dengan kondisi postur tubuh yang tidak ergonomi dapat mengakibatkan keluhan otot musculoskeletal disorders (MSDs).Pekerjaan yang dilakukan dengan postur yang salah dapat menimbulkan rasa sakit pada bagian tubuh tertentu. Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi dan menggambarkan terkait postur kerja dan keluhan musculoskeletal disorders (MSDs) pada pekerja konveksi. Desain yang digunakan adalah literature review, artikel dikumpulkan dengan menggunakan pencarian dari database seperti Goggle Scolar, Portal Garuda, dan Science Direct total mendapatkan 10 artikel. Kriteria artikel yang digunakan adalah yang diterbitkan lima tahun terakhir. Kata kunci yang digunakan pada pencarian artikel “analisis postur kerja dan keluhan msds berdasarkan metode reba”, “postur kerja “, dan “Analysis of working posture on muscular skeleton disorders”. Penilaian postur tubuh dilakukan dengan menggunakan metode Rapid Entire Body Assessment (REBA) dengan postur yang kerja memutar, membengkok, dan membungkuk dengan kusioner Nordic body map (NBM) untuk mengumpulkan data tingkat kesakitan MSDs yang diderita oleh pekerja. Kesimpulan pada penelitian ini postur kerja yang dilakukan oleh pekerja dengan kondisi memutar, membungkuk, dan membengkok dapat menimbulkan keluhan MSDs pada pekerja, pekerja mengeluhkan rasa sakit pada bagian tubuh leher, lengan atas, lengan bawah, pergelangan tangan, pinggul, punggung, bahu, dan kaki.

Item Type: Undergraduate Thesis
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDKEmail
UNSPECIFIEDWijaya, SatriyaNIDN0724028204swijaya7@unusa.ac.id
Uncontrolled Keywords: Kata Kunci : Postur Kerja, Musculoskeletal Disorders (MSDs), dan REBA
Subjects: R Medicine > RA Public aspects of medicine > RA0421 Public health. Hygiene. Preventive Medicine
Divisions: Faculty of Health > Program Study of Public Health
Depositing User: Mrs. . Aidah
Date Deposited: 24 Jan 2022 03:59
Last Modified: 24 Jan 2022 03:59
URI: http://repository.unusa.ac.id/id/eprint/7823

Actions (login required)

View Item View Item