POLA MAKAN DAN KECUKUPAN GIZI DALAM SATU HARI PASIEN DIABETES MELITUS DI RUMAH SAKIT ISLAM JEMURSARI SURABAYA

NEGORO, SUKOCO ADI (2017) POLA MAKAN DAN KECUKUPAN GIZI DALAM SATU HARI PASIEN DIABETES MELITUS DI RUMAH SAKIT ISLAM JEMURSARI SURABAYA. [Undergraduate Thesis]

[img]
Preview
PDF
SR-DR-180011_abstract.pdf

Download (144kB) | Preview
Official URL: http://digilib.unusa.ac.id/data_pustaka-19210.html

Abstract

Diabetes melitus merupakan suatu penyakit yang ditandai dengan kadar glukosa darah melebihi normal akibat tubuh kekurangan insulin. Pengaturan makan merupakan pilar utama dalam pengelolaan diabetes melitus. Pola makan adalah suatu cara atau usaha dalam pengaturan jumlah dan jenis makanan dengan maksud tertentu seperti mempertahankan kesehatan, status nutrisi, mencegah atau membantu kesembuhan penyakit. Berdasarkan latar belakang tersebut, dillakukan suatu penelitian tentang pola makan dan kecukupan gizi pasien diabetes melitus di Rumah Sakit Islam Jemursari Surabaya. Tujuan penelitian adalah untuk mengidentifikasi pola makan dan kecukupan gizi dalam satu hari pasien diabetes melitus di Rumah Sakit Islam Jemursari. Metode penelitian menggunakan bahan berupa data primer berupa kuisioner, pengukuran dari tinggi badan, berat badan, hasil penilaian jumlah energi/kalori, karboihidrat, protein, dan lemak berdasarkan kebutuhan penderita diabetes mellitus, dan pola makan berdasarkan jumlah, jenis, jadwal pasien diabetes mellitus di Rumah Sakit Islam Jemursari Surabaya Hasil penelitian didapatkan sebanyak 36 sampel berdasarkan kecukupan gizi energi, karbohidrat, protein, dan lemak diketahui tidak memenuhi dan pola makan dilihat dari jumlah, jenis dan jadwal dinyatakan tidak sesuai Kesimpulan penelitian adalah pola makan dan kecukupan gizi pada pasien diabetes mellitus merupakan kunci utama agar tidak tejadi peningkatan kadar glukosa yang tidak terkontrol.

Item Type: Undergraduate Thesis
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDKEmail
Thesis advisorRoesbiantoro, AndiNIDN0725117002dr.andi@unusa.ac.id
Thesis advisorDonastin, AdyanNIDN0729097401dr.adyan@unusa.ac.id
Uncontrolled Keywords: Diabetes Melitus, Pola Makan, Kecukupan Gizi
Subjects: R Medicine > RC Internal medicine > RC31-1245 Internal medicine
Divisions: Faculty of Medicine > Program Study of Medicine
Depositing User: Mr. . Bagas
Date Deposited: 31 Jan 2022 06:03
Last Modified: 13 Apr 2023 03:54
URI: http://repository.unusa.ac.id/id/eprint/8477

Actions (login required)

View Item View Item