PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN TEAMS GAMES TOURNAMENT TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN IPA KELAS V DI SDI DARUSSALAM SUKOLILO SURABAYA

SARI, FARIDA NUR MALA (2018) PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN TEAMS GAMES TOURNAMENT TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN IPA KELAS V DI SDI DARUSSALAM SUKOLILO SURABAYA. [Undergraduate Thesis]

[img]
Preview
PDF
SR-SD-180034_abstract.pdf

Download (1MB) | Preview
Official URL: http://digilib.unusa.ac.id/data_pustaka-20772.html

Abstract

Hasil belajar siswa kelas V di SDI Darussalam Sukolilo Surabaya tahun pelajaran 2017/2018 pada mata pelajaran IPA mteri siklus air masih rendah. Hal ini disebabkan pembelajaran msih berpusat pada guru sehingga siswa kurang aktif dalam pembelajaran. Untuk mengatasi permasalahan tersebut perlu diterpakan model pembelajaran yang dapat meningkatkan keaktifan siswa dalam belajar. Salah satu model pembelajaran kooperatif tipe Teams Games Tuornament. Sehingga peneliti ini bertujuan untuk meningkatkan hasil beljar siswa pada mata peljaran IPA melalui penerapan pembelajaran Teams Games Tuornament pada siswa kelas V di SDI Darussalam sukolilo surabaya. Jenis penitian ini adalah deskriptif dengan model eksperimen dalam bentuk Pretest-Posttest Control Group Desaign. Subjek penelitian ini adalah siswa kelas V SDI Darussalam Sukolilo Surabaya dalam dua pertemuan. Teknik pengumpulan data mengunakan pretest dan posttest. Uji instrumenpenelitian menggunakan uji validitas, uji reabilitas, daya pembeda, dan tingkat kesukaran soal. Analisis data menggunakan korelasi product moment dan regresi sederhana. Hasil penelitian menunjukkan bahwa model pembealjaran Teams Games Tuornament dapat meningkatkan hasil beljar siswa kelas V SDI Darussalam Sukolilo Surabaya dengan nilai rata-rata sebesar 80,75 dan nilai signifikan sebesar 0,560. Nilai signifikan lebih besar dibandingkan dengan nilai nilai r-tabel N=20 adalah 0,425. Jadi dapat disimpulkan hasil belajar siswa pada mata pelajaran IPA kelas V SDI Darussalam Sukolilo Surabaya. Saran yang bisa diberikan adalah perlunya adanya penelitian yang lebih lanjut pada penerapan model pembelajaran Teams Games Tuornament untuk meningkatkan hasil belajar pada aspek efektif dan psikomotor.

Item Type: Undergraduate Thesis
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDKEmail
Thesis advisorKamariyah, NurulNIDN0728017002nurulkamariyah@unusa.ac.id
Thesis advisorTaufiq, MohammadNIDN0717108402mtaufiq79@unusa.ac.id
Uncontrolled Keywords: model pembelajaran Teams Games Tuornament, hasil belajar.
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions: Faculty of Education > Program Study of Primary Teacher Education
Depositing User: Mr. . Bagas
Date Deposited: 20 Mar 2019 06:32
Last Modified: 12 Apr 2023 06:55
URI: http://repository.unusa.ac.id/id/eprint/3848

Actions (login required)

View Item View Item