MOTIVASI WARIA DALAM MENCEGAH PENULARAN HIV AIDS DI PUSKESMAS SEMEMI KECAMATAN BENOWO KOTA SURABAYA TAHUN 2018

ANWAR, CHOLIK (2018) MOTIVASI WARIA DALAM MENCEGAH PENULARAN HIV AIDS DI PUSKESMAS SEMEMI KECAMATAN BENOWO KOTA SURABAYA TAHUN 2018. [Undergraduate Thesis]

[img]
Preview
PDF
SR-KP-180100_abstract.pdf

Download (1MB) | Preview
Official URL: http://digilib.unusa.ac.id/data_pustaka-20270.html

Abstract

Infeksi menular seksual dan HIV AIDS semakin meningkat dari tahun ke tahun terutama pada komunitas populasi kunci waria dan pasangan seks sesama jenis laki-laki di Indonesia, waria dari 5,8% menjadi 8,2% pasangan sesame jenis laki-laki dari 2,5% menjadi 7,4%. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui motivasi waria dalam mencegah penularan HIV AIDS di Puskesmas Sememi Kecamatan Benowo Kota Surabaya. Desain penelitian ini adalah deskriptif dengan pendekatan cross sectional. Populasi adalah 40 waria diambil dengan menggunakan tehnik Non Probability Sampling tipe total sampling. Variabelnya adalah motivasi. Pengumpulan data menggunakan kuesioner. Analisis data dalam bentuk identifikasi dan diinterpretasikan dalam skala. Hasil penelitian didapatkan sebagian besar waria (67,5%) mempunyai motivasi yang kuat dalam mencegah penularan HIV AIDS di Puskesmas Sememi Kecamatan Benowo Kota Surabaya. Motivasi yang kuat dalam mencegah penularan HIV AIDS dimiliki oleh waria. diharapkan bisa tercermin dalam sikap dan perilaku untuk mencegah penularan, sehingga penyebaran penularan infeksi menular seksual dan HIV AIDS dapat dikendalikan.

Item Type: Undergraduate Thesis
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDKEmail
Thesis advisorHIDAAYAH, NURNIDN0707077801nurhid@unusa.ac.id
Uncontrolled Keywords: Motivasi, Waria, Pencegahan HIV AIDS
Subjects: R Medicine > R Medicine (General)
Divisions: Faculty of Nursing and Midwifery > Program Study of Nursing Bachelor
Depositing User: Mr. . Bagas
Date Deposited: 11 Jun 2019 02:51
Last Modified: 09 Dec 2021 04:27
URI: http://repository.unusa.ac.id/id/eprint/4958

Actions (login required)

View Item View Item