Implementasi Pendidikan Karakter Religius di Sekolah Dasar Khadijah Surabaya

ESMAEL, DARI ANSULAT and Nafiah, . (2018) Implementasi Pendidikan Karakter Religius di Sekolah Dasar Khadijah Surabaya. EduStream: Jurnal Pendidikan Dasar, 2 (1). pp. 16-34. ISSN 2614-4417

[img]
Preview
PDF
Implementasi Pendidikan Karakter Religius di Sekolah Dasar Khadijah Surabaya.pdf

Download (734kB) | Preview
[img]
Preview
PDF
peer review nafiah.pdf

Download (375kB) | Preview
[img]
Preview
PDF
turnitin nafiah.pdf

Download (9MB) | Preview
Official URL: https://journal.unesa.ac.id/index.php/jpd/article/...

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk menganalisis implementasi pendidikan karakter religius di Sekolah Dasar Khadijah Surabaya. Jenis penelitian yang digunakan adalah pendekatan kualitatif yang bersifat deskriptif. Penelitian ini menggunakan teknik purposive sampling untuk menentukan sample sejak awal. Sampel pada penelitian ini adalah kepala sekolah, waka kurikulum, waka kesiswaan, guru dan siswa. Dalam perjalanan mengumpulkan data, penulis menggunakan metode observasi, wawancara, dan dokumentasi. Teknis analisis data yang digunakan adalah pengumpulan data (data collection), reduksi data (data reduction), penyajian data (display), verifikasi dan kesimpulan (conclusions drowing/verifiying). Dalam penelitian ini, peneliti menggunakan uji keabsahan data dengan menggunakan uji kredibilitas data, dependabilitas, uji corfirmabilitas dan Prolonged Engagement. Hasil penelitian yang berjudul implementasi pendidikan karakter religius di Sekolah Dasar Khadijah Surabaya melalui metode pembisaan yang terdiri dari kegiatan religius yaitu mengucapkan salam dengan berjabat tangan (mencium tangan guru), berdoa sentral sebelum dan sesudah pembelajaran, sholat dhuha bersama, tartil Al-Qur’an kemudian melaksanakan sholat duhur berjama’ah dll.

Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: Pendidikan Karakter; Karakter Religius
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions: Faculty of Education > Program Study of Primary Teacher Education
Depositing User: Mr. . Aji
Date Deposited: 07 Apr 2021 05:59
Last Modified: 07 Apr 2021 05:59
URI: http://repository.unusa.ac.id/id/eprint/6490

Actions (login required)

View Item View Item