Implementasi Kawasan Zero Susu Formula dengan Kedasi (Kedai Support Asi) di Kelurahan Wonokromo Surabaya

Masita, Elly Dwi and MAIMUNAH, SITI and Abidah, Siska Nurul (2020) Implementasi Kawasan Zero Susu Formula dengan Kedasi (Kedai Support Asi) di Kelurahan Wonokromo Surabaya. Jurnal Pengabdian Masyarakat (JPM17), 5 (1). pp. 1-6. ISSN 2407-7100

[img]
Preview
PDF
Implementasi Kawasan Zero Susu Formula dengan Kedasi (Kedai Support Asi ) di Kelurahan Wonokromo Surabaya.pdf

Download (346kB) | Preview
[img]
Preview
PDF
peer review.pdf

Download (889kB) | Preview
[img]
Preview
PDF
peer review siti maimunah.pdf

Download (1MB) | Preview
[img]
Preview
PDF
turnitin.pdf

Download (2MB) | Preview
[img]
Preview
PDF
turnitin siti maimunah.pdf

Download (2MB) | Preview
Official URL: http://jurnal.untag-sby.ac.id/index.php/jpm17/arti...

Abstract

Sampai saat ini, di Indonesia angka kematian bayi masih terbilang tinggi yaitu sebesar 22.23per kelahiran hidup. Angka ini belum mencapai angka target SDG’s 2030 yaitu sebesar 12 per1000 kelahiran hidup Ketidakberhasilan pemberian ASI eksklusif dan praktik menyusui sampaianak usia 2 tahun disebabkan beberapa faktor antara lain minimnya dukungan keluarga,masyarakat, stress ibu dan persepsi yang salah tentang ASI. Studi pendahuluan yang dilakukanpada bulan Maret 2018 di Kelurahan Wonokromo didapatkan capaian ASI eksklusif sebesar 49%. Angka ini belum mencapai target yang ditentukan dinas kesehatan yaitu sebesar 80 %. Tujuanpengabdian ini adalah dibentuknya KEDASI ( Kedai Support ASI ) yang akan mempromosikanASI eksklusif sekaligus sebagai bentuk usaha kecil masyarakat. Metode menggunakan sosialisaiKEDASI, pelatihan, pendampingan, pre test dan post test bagi sasaran langsung yaitu ibu hamiltrimester 3, ibu yang memiliki balita usia 0- 24 bulan, pengasuh anak, kader balita dan pendampingASI berjumlah 80. Hasil capaian berupa peningkatan mean pre dan post test yaitu pengetahuan ,keterampilan sebesar 18.7 point, persepsi 20.2 point, budaya 17.6 point, perilaku promotif 14point, pendapatan 21.1 point. KEDASI merupakan pendekatan upaya promosi kesehatan berbasis wirausaha masyarakat.

Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: ASI eksklusif, KEDASI
Subjects: R Medicine > RJ Pediatrics > RJ206-235 Nutrition and feeding of children and adolescents
Divisions: Faculty of Nursing and Midwifery > Program Study of Diploma III Midwifery
Depositing User: Mr. . Aji
Date Deposited: 06 Jul 2020 07:40
Last Modified: 05 Oct 2022 07:37
URI: http://repository.unusa.ac.id/id/eprint/6197

Actions (login required)

View Item View Item