PENERAPAN PIJAT OKETANI DENGAN MASALAH KEPERAWATAN MENYUSUI TIDAK EFEKTIF PADA IBU POST PARTUM DI PRAKTIK MANDIRI BIDAN REMBANG PASURUAN

MASRIYAH, MASRIYAH (2020) PENERAPAN PIJAT OKETANI DENGAN MASALAH KEPERAWATAN MENYUSUI TIDAK EFEKTIF PADA IBU POST PARTUM DI PRAKTIK MANDIRI BIDAN REMBANG PASURUAN. [Undergraduate Thesis]

[img]
Preview
PDF
KT-NS-200119_abstract.pdf

Download (460kB) | Preview
Official URL: http://digilib.unusa.ac.id/data_pustaka-27515.html

Abstract

Kegagalan ibu untuk menyusui diantaranya adalah produksi ASI tidak keluar atau hanya keluar sedikit di sebabkan adanya bendungan Asi, puting susu lecet, puting susu menonjol ke dalam. Tujuan peneliti ini adalah menetapkan terapi pijat oketani sebagai intervensi keperawatan untuk melancarkan produksi ASI, memperbaiki puting susu yang rata dan puting susu yang menonjol ke dalam. Desain penelitian karya ilmiah akhir ini menggunakan metode kasus dengan subyek yang digunakan yaitu 2 pasien dengan masalah keperawatan menyusui tidak efektif. Penelitian dilakukan oleh peneliti selama 10 hari dengan durasi 1520 menit. Metode pengumpulan data menggunakan format asuhan keperawatan maternitas. Hasil penelitian menunjukkan bahwa setelah dilakukan pijat oketani terjadi peningkatan produksi ASI yang adekuat sehingga bayi dapat menyusu pada ibunya. Penerapan terapi Pijat Oketani efektif dapat mempelancar produksi ASI pada ibu post partum yang mengalami produksi ASI tidak keeluar atau tidak lancar. Tehnik non farmakologi ini sangat dianjurkan untuk diterapkan kepada ibu post partum pada saat mengalami produksi ASInya tidak efektif.

Item Type: Undergraduate Thesis
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDKEmail
Thesis advisorAfiyah, R. KhairiyatulNIDN0703077703eer@unusa.ac.id
Uncontrolled Keywords: Pijat Oketani, Post Partum, Menyusui Tidak Efektif
Subjects: R Medicine > RT Nursing
Divisions: Faculty of Nursing and Midwifery > Program Study of Nursing Profession
Depositing User: Mrs. . Aidah
Date Deposited: 24 Jan 2022 02:48
Last Modified: 11 May 2023 06:58
URI: http://repository.unusa.ac.id/id/eprint/7778

Actions (login required)

View Item View Item