IMPLEMENTASI PENGGUNAAN ALAT PERMAINAN EDUKATIF UNTUK MENINGKATKAN PENGENALAN HURUF HIJAIYYAH MENGGUNAKAN MEDIA KARTU PADA USIA 5 - 6 TAHUN DI TK BUNDA GHIFARI KENJERAN SURABAYA

RAHMAWATI, AMALIA INDAH (2020) IMPLEMENTASI PENGGUNAAN ALAT PERMAINAN EDUKATIF UNTUK MENINGKATKAN PENGENALAN HURUF HIJAIYYAH MENGGUNAKAN MEDIA KARTU PADA USIA 5 - 6 TAHUN DI TK BUNDA GHIFARI KENJERAN SURABAYA. [Undergraduate Thesis]

[img]
Preview
PDF
SR-TK-200070_abstract.pdf

Download (811kB) | Preview
Official URL: http://digilib.unusa.ac.id/data_pustaka-27265.html

Abstract

Huruf hijaiyyah adalah huruf – huruf yang digunakan sebagai dasar pembelajaran membaca Al – Qur’an. Dalam bahasa Indonesia huruf hijaiyyah sama dengan huruf – huruf alfabet yang menjadi dasar pengenalan bagi mereka yang sedang belajar membaca. Berdasarkan kerangka teori yang disusun, maka dapat diketahui bahwa pengajaran mengenal huruf hijaiyyah melalui bermain flashcard akan membuat anak lebih antusias dalam belajar. Siswa juga akan tertarik karena flashcard yang digunakan menggunakan huruf, warna dan gambar yang menarik. Anak akan tertarik bermain dengan flashcard. Dengan permainan ini secara tidak sadar anak akan belajar mengenal huruf dan kata sederhana tanpa disadari kalau dia ssedang belajar membaca permulaan. Dengan kata lain anak melakukan kegiatan bermain sambil belajar atau belajar melalui bermain. Metode yang digunakan dalam metode ini adaah penelitian tindak kelas atau PTK. Adapun tekhnik yang digunakan dalam pengumpulan data yaitu dengan melakukan obervasi dan wawancara.

Item Type: Undergraduate Thesis
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDKEmail
Thesis advisorMaimunah, SitiNIDN0701027003maimunah@unusa.ac.id
Uncontrolled Keywords: Kata Kunci : Huruf Hijaiyyah
Subjects: L Education > LB Theory and practice of education > LB1501 Primary Education
Divisions: Faculty of Education > Program Study of Early Childhood Education
Depositing User: Mrs. . Aidah
Date Deposited: 26 Jan 2022 02:10
Last Modified: 26 Jan 2022 02:10
URI: http://repository.unusa.ac.id/id/eprint/8266

Actions (login required)

View Item View Item